BASE JUMPING

BASE JUMPING



Base jumping 
adalah kegiatan dimana melompat pada benda diam dan menggunakan parasut untuk mendarat. Base jumping juga sering dibilang B.A.S.E yang merupakan akronim dari 4 kategori tempat diam sebagai objek untuk melompat. Kepanjangannya adalah building (bangunan), aerial (antena), span (jembatan), dan earth (tebing).

0 komentar:

Posting Komentar